Info Santri Baru Amanatussalam

SYARAT PENDAFTARAN

  1. Penerimaan Santri Baru 
    Penerimaan santri baru dilaksanakan dengan mengikuti prosedur sebagai berikut ini :
    Menyerahkan berkas – berkas sebagai berikut :
    a. Membayar formulir pendaftaran sebesar Rp. 200.000 (dua ratus ribu
    rupiah);
    b. Mengisi formulir pendaftaran dengan melampirkan fotocopy Ijazah Surat Keterangan Lulus (SKL) yang dilegalisir sebanyak 1 lembar serta pas photo warna ukuran 3
    x 4 sebanyak 4 lembar.
    c. Fotocopy KTP dan Kartu Keluarga sebanyak 1 lembar
    d. Mengikuti Ujian Masuk Pendaftaran Santri

MATERI UJIAN MASUK

1. Ujian lisan terdiri dari : Psycho Test, Tes Kemampuan Menghafal, Tajwid dan Praktek Ibadah
2. Ujian tulis, terdiri dari : Imla’ (dikte tulisan arab) Bahasa Indonesia dan Matematika

BIAYA MASUK PESANTREN AMLAM

RINCIAN BIAYA SANTRI PUTRA MTS/MA

RINCIAN BIAYA SANTRI PUTRI MTS/MA

INFORMASI PENDAFTARAN

Pendaftaran online bisa melalui Tombol Daftar Santri Baru yang tertera dibawah ini : 

Pembayaran dapat dilakukan melalui Rekening Bank Syariah Indonesia (BSI) 7210.4.77777 a/n. PP. Amanatus Sallam. Untuk info pembayaran buku & kitab pesantren menyusul.
Nomor Ustadz dan Ustadzah yang bisa di hubungi : 
+62 857-3699-1696 (Achmad Ali Zamzami, S.Pd.)
+62 857-5525-1801 (Siti hamidah hilmi, s.pd)

MAP PESANTREN